-->

Youtubers? Begini Cara Membuat Text to Speech di Android

Sering dengar kan, waktu nonton video youtube ada narator pakek bahasa inggris atau bahasa Indonesia dengan logat yang wagu kayak robot?

Tapi anehnya, videonya banyak yang nonton tuh.

Pengen bikin narator suara latar video youtube? Tapi kamu nggak pede dengan suara kamu sendiri?

Kalau begitu kamu nggak salah baca artikel ini sob. 



Untuk Cara bikin text to speech cuma pakek Android, gampang banget sob. 

Berikut tutorialnya:
1. Install aplikasi Narrator’s Voice.
2. Jalankan aplikasi, lalu di layar akan terlihat kolom text.
3. Ketikan suatu kata atau kalimat yang kalian butuhkan untuk mendeskripsikan atau mengisi suara pada video.
4. Tap icon play untuk mengubah kata atau kalimat menjadi suara.
5. Pada menu di bawah layar juga terdapat icon translate untuk membuka pengaturan yang berisi efek suara yang di hasilkan, bahasa dan juga jenis suara.
6. Jika sudah selesai, untuk menyimpan suaranya tap icon tombol folder, isikan judul dan save.
7. Untuk melihat hasil masuk ke menu AUDIO OFFLINE, disana terdapat pilihan Play, Share dan delete.
Selesai.
LihatTutupKomentar